SCTV GOES TO CAMPUS 2015 Di Fakultas Komunikasi dan Bisnis
Fakultas Komunikasi dan Bisnis (FKB), di Aula Gedung Intata FKB, Kamis, 7 Mei 2015, diselenggarakan acara SCTV Goes To Campus. Acara ini merupakan rangkaian lomba yang diadakan oleh SCTV untuk mencari bakat sebagai reporter di kalangan akademisi kampus. Kali ini FKB mendapat kehormatan menjadi tuan rumah acara final acara SCTV Goes To Campus ini. Terdapat 15 […]
Loopstation Telkomsel Diresmikan Rektor Tel-U
Sebelum rapat manajemen pada tanggal 04 Maret 2015 bertempat digedung A fakultas Komunikasi dan Bisnis, Rektor Telkom University, Prof. Ir. Mochamat Ashari, M.Eng. Ph.D didampingi Ketua YPT, Ir. Dwi Sasongko Purnomo, MM., meresmikan Loopstation Telkomsel, turut Hadir dalam peresmian tersebut para Warek dan Dekan serta dosen dan mahasiswa. Fasilitas Loopstation Telkomsel selain menyediakan layanan jasa […]
Student Masterpiece FKB
Menjadi suatu kebanggaan bagi mahasiswa bila melihat hasil karyanya bermanfaat bagi banyak orang, apalagi hasil karyanya di tempatkan di tempat yang khusus dan bisa dilihat banyak orang. Hari Selasa, tanggal 04 Maret 2015 bertempat di Gedung A Fakultas Komunikasi dan Bisnis (FKB), Rektor Telkom University, Prof. Ir. Mochamat Ashari, M.Eng. Ph.D didampingi Ketua YPT, Ir. […]