SCB TEL-U | School of Communications and Business

Author: SCB TEL-U

Jul
06

Pelatihan penggunaan Aplikasi Penyuluhan dan Pencatatan Tindakan Perawat Berdasarkan Nursing Intervention Studi Kasus RSUD Soreang

Pelatihan penggunaan Aplikasi Penyuluhan dan Pencatatan Tindakan Perawat Berdasarkan Nursing Intervention Studi Kasus RSUD Soreang 6 Juli 2020 – Fakultas Ilmu Terapan Program Studi D3 Komputerisasi Akuntansi  berkolaborasi dengan Fakultas Komunikasi dan Bisnis bersama Mitra Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Soreang Kabupaten Bandung melaksanakan Pelatihan penggunaan Aplikasi Penyuluhan dan Pencatatan Tindakan Perawat Berdasarkan Nursing Intervention […]

DETAIL
Jul
01

Pelayanan Dalam Satu Genggaman Menuju Kampus Merdeka

Pelayanan Dalam Satu Genggaman Menuju Kampus Merdeka KAMPUS MERDEKA merupakan lanjutan dari konsep Merdeka Belajar. Artinya mahasiswa bisa belajar diluar tidak harus dikampus serta memberikan keleluasaan kepada mahasiswa untuk menimba ilmu diperusahaan-perusahaan sebagai bekal Ketika sudah lulus. Pertanyaannya apakah institusi/universitas sudah siap dengan program ini? Jawabannya adalah kita harus berani berinovasi khususnya dibidang teknologi.  Merdeka […]

DETAIL
Jun
26

Desa Siap Lawan Covid19 – Pembangunan Media Mitigasi Bencana Covid-19 Desa Rancatungku Kab Bandung

Desa Siap Lawan Covid19 – Pembangunan Media Mitigasi Bencana Covid-19 Desa Rancatungku Kab Bandung Penyakit COVID-19 merupakan bencana yang terjadi dengan tidak terduga dan menyebar ke seluruh negara di dunia. Penyebaran penyakit yang sangat cepat dan luas menyebabkan WHO mengklasifikasikan penyakit ini sebagai pandemik. Pada 25 Juni terdapat hampir 10 juta kasus positif diseluruh dunia, […]

DETAIL